HINTS OF TEACHING READING COMPREHENSION
Abstract
Abstract
Salah satu keberhasilan pembelajaran ketrampilan berbahasa Inggris, termasuk ketrampilan membaca atau reading comprehension adalah teknik pembelajaran yang digunakan guru. Setiap guru mempunyai teknik pembelaran tersendiri yang membedakan guru yang satu dengan guru yang lain. Dalam proses belajar mengajar ada beberapa hal yang tidak boleh terlewatkan yaitu teknik penyajian materi, teknik penugasan dan teknik evaluasi. Artikel ini membahas petunjuk-petunjuk terkait teknik memperkenalkan dan menyampaikan materi, petunjuk mengelola tugas-tugas rumah, mengkoreksi tugas rumah, dan teknik menilai penguasaan siswa tentang reading comprehension yang lebih bermakna.
Keyword: Hints,Teaching Reading